this song of love

Song Of Love
ketika cinta berbicara, dia akan mengatakan hal terindah.
ketika cinta bernyanyi, dia akan mngalunkan simfoni melodi.
ketika cinta menari, apa yang terlihat adalah bidadari.
untuk cinta yang terus bernyanyi
inilah melodi hati yang tetap ada sampai saat ini
terdengar merdu mengiringi langkah dan terus membayangi
memainkan nada doremi, tiada henti hingga sadar hati ini telah terpatri
tetaplah bernyanyi, jangan berhenti
karna hati ini akan tetap menanti.

Comments

Popular posts from this blog

Shenzhen Hi-tec network Technology co. Ltd

Network Technology course

Network Technology book Pdf